PsikologI Perkembangan peserta Didik
Date
2023-11Author
Aprilyani, Ratnasartika
Fahlevi, Reza
Nurlina, Nurlina
Wulandari, Ratna
Nurhidayatullah, Nurhidayatullah
Pranajaya, Syatria Adymas
Metadata
Show full item recordAbstract
Puji Syukur kami panjatkan atas kehadirat Allah SWT, dan berkat limpahan rahmat dan hidayah-Nya buku “PSIKOLOGI PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK” ini dapat disusun dan diselesaikan dengan baik. Buku ini sangat cocok untuk Mahasiswa, Akademisi, Peneliti, dan Praktisi Pendidikan. Buku ini terfokus membahas beberapa aspek penting yang berkenaan dengan pemahaman tentang peserta didik. Bagaimana ruang lingkup psikologi perkembangan, memberikan landasan untuk pemahaman lebih lanjut tentang proses perkembangan peserta didik. Bagaimana Teori dan riset perkembangan anak dan remaja memberikan pemahaman konseptual yang membentuk dasar penelitian dan praktik di bidang psikologi perkembangan. Selain itu, buku ini membahas perkembangan psikososial masa kanak-kanak, perkembangan fisik dan kognitif masa remaja, perkembangan Bahasa anak dan remaja berikut dengan perkembangan kepribadiannya. Semoga buku ini banyak memberi manfaat untuk Mahasiswa, Akademisi, Peneliti, Praktisi Pendidikan, dan menjadi ladang pahala jariah para penulisnya.